JUMAT BERSIH
JUMAT BERSIH
Jumat bersih merupakan kegiatan rutin di ULP PLN Seririt. Adapun agenda yang dilakukan pada saat pembersihan yakni membersihkan gudang, memilah KWH Meter yang rusak dan yang masih layak digunakan, pembersihan ruangan kerja, scan nomor meter KWH yang nantinya akan disimpan ke gudang PLN yang berlokasi di Pemaron. Kegiatan ini tidak selalu dilakukan seminggu sekali, namun setiap bulannya rutin dilakukan mengingat waktu yang terbatas. Setelah kegiatan pembersihan akan ada sesi makan bersama.
Komentar
Posting Komentar